LAPORAN PRAKTIKUM PERCOBAAN AYUNAN PUNTIR



A.      PENGANTAR
Bila suatu benda yang digantungkan pada kawat diputar pada bidang horizontal (diberi simpangan sudut), kemudian dilepas, maka benda tersebut akan bergerak osilasi. Periode gerak osilasi memenuhi persamaan:                                                                                                        




Gambar 4 Susunan Ayunan Puntir
Dengan T adalah periode osilasi, I momen inersia terhadap sumbu rotasi dan k konnstanta punter.
Hubungan antara konstanta punter dan modulus geser dinyatakan oleh persamaan:
                                                        k =

                                                                                                           (3.2)

dengan L adalah panjang kawat dan r jari-jari kawat.
B.      TUJUAN
Eksperimen ini bertujuan untuk:
1.       Menentukan konstanta punter k dan modulus geser M dari kawat logam.

C.      ALAT DAN BAHAN
NO. KAT
NAMA ALAT/BAHAN
JUMLAH

Statif
1 set
FME 51. 05/05
Micrometer presisi
1
FME 51. 0606
Jenis kawat logam
1
FME 51. 088
Plat logam/kayu
1
FME 51. 14/23
Stopwatch
1

mistar
1

D.      PROSEDUR PERCOBAAN
1.       Gantungkan benda pada suatu poros yang melalui pusat massa dan tegak lurus pada bidang-bidang benda
2.       Ukur panjang dan diameter kawat yang dipakai, panjang kawat mulai dari 150cm
3.       Putar benda dengan sudut kecil, kemudian lepaskan sehingga benda berosilasi, catat waktu yang diperlukan untuk 20 ayunan
4.       Ulangi langkah (3) untuk harga yang berlainan
5.       Ulangi percobaan untuk jenis kawat yang berlainan.

E.       LEMBAR DATA PENGAMATAN
No.
Panjang Kawat
(m)
Diameter Kawat
(m)
Waktu untuk 20 kali Ayunan (detik)
1



2



3



4



5




F.       ANALISA
1.       Hitung nilai M dari grafik T dan l
2.       Hitung nilai k untuk setiap panjang tali
3.       Dapatkah cara ini dipakai untuk menentukan jenis kawat yang digunakan? Mengapa?
4.       Factor apa yang mungkin menyebabkan kesalahan percobaan ini?
Buat analisis dan beri kesimpulan dari hasil percobaan ini.

Comments

Popular posts from this blog

LAPORAN PENGUKURAN PANJANG

LAPORAN PRAKTIKUM : PENENTUAN PERCEPATAN GRAVITASI BUMI DENGAN METODE AYUNAN BANDUL

LAPORAN PENGUKURAN MASSA